Apa Itu Fenomena Cuaca La Nina yang Bakal Hantam Indonesia?
RIAU24.COM -Fenomena cuaca La Nina diprediksi bakal terjadi di Indonesia. Hal ini menyebabkan gagal panen hingga menyebabkan harga beras meroket.
Namun Badan Pangan Nasional (Bapanas) sudah menyiapkan antisipasi ketika fenomena cuaca ini terjadi.
Baca juga: Kala Prabowo Subianto Dihormati Disetiap Kunjungan, Disediakan Mobil Putih Warna Favorite Presiden
Mengutip BMKG, El Nino adalah anomali suhu permukaan laut di wilayah Pasifik Tengah Ekuator positif atau lebih panas dari rata-ratanya.
Sementara La Nina adalah kondisi anomali suhu kebalikan El Nino.
Baca juga: Presiden Prabowo Senyum Senang, Kunjungi 5 Negara Bawak Pulang 'Kado' Rp249 Triliun untuk RI
Pengaruh El Nino terhadap curah hujan di Indonesia ditentukan oleh beberapa faktor, di antaranya kondisi suhu perairan wilayah Indonesia.
El Nino berpengaruh terhadap pengurangan curah hujan secara signifikan bila bersamaan dengan kondisi suhu perairan Indonesia cukup dingin (anomali negatif).