Menu

Gejala Hematoma Subdural, Penyakit yang Diidap Akira 'Dragon Ball' Toriyama Sebelum Meninggal

Devi 8 Mar 2024, 20:47
Gejala Hematoma Subdural, Penyakit yang Diidap Akira 'Dragon Ball' Toriyama Sebelum Meninggal
Gejala Hematoma Subdural, Penyakit yang Diidap Akira 'Dragon Ball' Toriyama Sebelum Meninggal
Jenis hematoma ini lebih sering terjadi pada orang berusia di atas 65 tahun. Pendarahan terjadi perlahan dan gejala mungkin tidak muncul selama berminggu-minggu atau berbulan-bulan.

Bahkan cedera kepala ringan pun dapat menyebabkan hematoma subdural kronis. Orang dengan kondisi ini mungkin tidak ingat bagaimana cedera kepala terjadi karena keterlambatan timbulnya gejala.

 Gejala Hematoma Subdural

Tanda atau gejala hematoma subdural meliputi:

Halaman: 234Lihat Semua