Menu

Pakar Ungkap dan Beri Peringatkan Bahaya APBN soal Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran 

Zuratul 19 Feb 2024, 11:12
Pakar Ini Peringatkan Bahaya APBN soal Makan Siang Gratis Janji Proker Prabowo-Gibran. (X/Foto)
Pakar Ini Peringatkan Bahaya APBN soal Makan Siang Gratis Janji Proker Prabowo-Gibran. (X/Foto)

Kelompok ini seperti masyarakat miskin yang tercatat di Badan Pusat Statistik (BPS) atau di Kementerian Sosial atau di Kementerian Kesehatan dulu.

Setelah itu, program bakal menyasar segmen masyarakat rentan yang berada sedikit di atas garis kemiskinan.

Ronny menilai idealnya sumber anggaran program makan siang dan susu gratis itu berasal dari pajak.

Jadi, pemerintah sebisa mungkin jangan menciptakan utang demi program tersebut.

Adapun alokasinya sebaiknya masuk pada program Kementerian Kesehatan. Sebab, program ini sebenarnya ditargetkan untuk menekan angka stunting.

(***) 

Halaman: 45Lihat Semua