Bupati Kasmarni Lantik 140 Pejabat Admistrator dan Fungsional, Berikut Nama Namanya
RIAU24.COM -BENGKALIS - Pada awal tahun 2024, Bupati Bengkalis Kasmarni ambil sumpah dan lantik 140 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas serta Fungsional dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis.
Seremonial pelantikan berlangsung di Ruang Dang Merdu Lt. IV Kantor Bupati Bengkalis, Rabu 17 Januari 2024.
Berikut daftar nama-nama pejabat structural dan fungsional yang telah dilantik serta di ambil sumpah jabatannya:
ESSELON II
1. ED EFENDI, SH, MH ; Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik
2. EMILDA SUSANTI, S.STP., M.IP ; Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis
3. BASUKI RAKHMAD, AP, M.Si. : Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bengkalis
4. SUSY HARTATI, SP, M.Si : Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bengkalis
5. MUHAMMAD ADI PRANOTO, S.E.,M.M : Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
6. PAULINA, S.Pi, M.Si : Kepala Dinas Sosial Kabupaten Bengkalis
7. SALMAN ALFARISI, ST : Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bengkalis
8. HENGKI IRAWAN, SH : Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis.
ESSELON III
1. YOAN DEMA, S.IP., MIP. Kepala Bagian Organisasi Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkalis
2. DEDI SUHENDRI, S.H Kepala Bagian Keuangan Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bengkalis
3. H. EDIYANTO, SKM, M.Si Sekretaris Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis
4. Hj. AKNA JUITA, SE Sekretaris Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Bengkalis
5. AGUS SUSANTO, ST., M.Si Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bengkalis
6. Dra. AGUSNELLY S, M.Si Sekretaris Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bengkalis
7. AL HAMIDI, SH, M.IP Sekretaris Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
8. HALAZMI JULIZAR, S.STP, M.Si Sekretaris Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bengkalis
9. TASRIL AKMAL, S.Pi Sekretaris Dinas Perikanan Kabupaten Bengkalis
10. H. DAHEN TAWAKAL, S.Sos, M.Si Sekretaris Dinas Perkebunan Kabupaten Bengkalis
11. SURYATI, S.Sos Sekretaris Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bengkalis
12. FAHRIZAL, S.STP Sekretaris Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis
13. SYAMSUL ALAM, SH Kepala Bidang Ketahanan Ekonomi, Sosial, Agama, Budaya dan Organisasi Kemasyarakatan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Bengkalis
14. M. JEPRI, SH, MM Kepala Bidang Keluarga Berencana Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Bengkalis
15. MEITIA ARIESANTY, SKM Kepala Bidang Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Bengkalis
16. MARNGATIN, SKM Kepala Bidang Tata Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bengkalis
17. IWAN DESHERYAWAN, S.Kom Kepala Bidang Kearsipan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Bengkalis
18. AFRIZAL, SE Kepala Bidang Sosial dan Pemerintahan Badan Penelitian dan Pengembangan Kabupaten Bengkalis
19. SYAMSUL RIZAL, SE.Sy Kepala Bidang Pengendalian Operasional, Sarana Prasarana dan Penyelamatan Pemadam Kebakaran Dinas Pemadam Kebakaran Kabupaten Bengkalis
20. MARYANA, S.S Kepala Bidang Pembinaan PAUD dan Pendidikan Non Formal Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis
21. DIRHAMSYAH, ST Kepala Bidang Pembinaan SD Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis
22. NURFANDRA EFFZALY, ST Kepala Bidang Pembinaan SMP Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis
23. Drs. SUWANTO Kepala Bidang Pembinaan Ketenagaan Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis
24. ARIE PRANATA, S.Pi., M.Si Kepala Bidang Rehabilitasi Sosial Dinas Sosial Kabupaten Bengkalis
25. VERA HANDASTY BURHAN, SE Kepala Bidang Kepemudaan Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Bengkalis
26. SAMSUDIN, S.E, M.Si Kepala Bidang Olahraga Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Bengkalis
27. EDI KURNIAWAN, ST., MT Kepala Bidang Pelayaran Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
28. ZULKIFLI, SP Kepala Bidang Penataan dan Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bengkalis
29. MUHAMMAD SAMSI NIRWANSYAH, ST Kepala Bidang Pengembangan Perdagangan Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bengkalis
30. FAUZAN AZIMA F, SE Kepala Bidang Mutu Usaha Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan Dinas Perikanan Kabupaten Bengkalis
31. SOFYAN, S.Pi Kepala Bidang Perikanan Tangkap Dinas Perikanan Kabupaten Bengkalis
32. NURZAMAN, SH Kepala Bidang Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Tenaga Kerja Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Bengkalis
33. RAMLAN, S.Ag Kepala Bidang Ketentraman Ketertiban Umum dan Penegak Peraturan Daerah Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis
34. MUCHLIZAR, S.Pi, M.Si Kepala Bidang Perlindungan Masyarakat Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis
35. RIZKI SUBAGIA EFFENDI, S.STP, M.Si Sekretaris Kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis
36. FITRA RAMA, S.STP Sekretaris Kecamatan Bengkalis Kabupaten Bengkalis
37. MUHAMMAD ABDITIANSYAH, S.STP, M.Si Sekretaris Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis
38. SUSY SYAHRUL, SP Kepala Bidang Konsumsi dan Keamanan Pangan Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bengkalis
39. SURATMAN, SP Kepala Bidang Ketersediaan dan Kerawanan Pangan Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bengkalis
21. RUSWIA ASTUTI, A.Md.A.K Pranata Laboratorium Kesehatan Terampil pada Rumah Sakit Umum Daerah Bengkalis Kabupaten Bengkalis
22. ARYANI SAFIKA, A.Md.Kes. Perekam Medis Terampil pada Rumah Sakit Umum Daerah Bengkalis Kabupaten Bengkalis
23. CITRA AMALIA, A.Md.Farm. Asisten Apoteker Terampil pada Rumah Sakit Umum Daerah Bengkalis Kabupaten Bengkalis
24. OKTI KARNALIS, A.Md.O.T. Okupasi Terapis Terampil pada Rumah Sakit Umum Daerah Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis
25. HAQQI ISMAH LATIFAH, S.K.M. Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada Rumah Sakit Umum Daerah Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis
26. ALIM MUHAMMAD AL ANSORI NUR HARAHAP, Amd.Kep Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Teluk Lecah Kecamatan Rupat
27. SURYA HASANAH, AMK Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Teluk Lecah Kecamatan Rupat
28. REMISEP KORYANTI, A.Md.Keb Bidan Terampil pada UPT Puskesmas Teluk Lecah Kecamatan Rupat
29. EVITA SARI, AM.Keb Bidan Terampil pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
30. LISBET SUYANTI MARPAUNG, A.Md.Kep. Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
31. HAFIFAH, A.Md.Kes Terapis Gigi dan Mulut Terampil pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
32. RICA ROSALYN, AM.Keb Bidan Terampil pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
33. FUADI WIBOWO, AMK Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
34. SRI HARTATI, Amd. Kep Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Sadar Jaya Kecamatan Siak Kecil
35. SUNIK FAHAR, AMK Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Sadar Jaya Kecamatan Siak Kecil
36. DERI ASYRINA, A.Md.Keb Bidan Terampil pada UPT Puskesmas Sadar Jaya Kecamatan Siak Kecil
37. SYAHRUL, AMK Perawat Terampil pada UPT Puskesmas Tanjung Medang Kecamatan Rupat Utara
38. NOVIANTI, A.Md. Keb Bidan Terampil pada UPT Puskesmas Tanjung Medang Kecamatan Rupat Utara
39. YUAN PERMANA, AMKG Terapis Gigi dan Mulut Terampil pada UPT Puskesmas Tanjung Medang Kecamatan Rupat Utara
40. RIA IRENA, SKM Epidemiolog Kesehatan Ahli Pertama pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis
41. ASTRI FEBRIANI, SKM Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis
42. AMELIA SARI, S.K.M. Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis
43. drg. DEWI NAMIRA JUWITA PUTRI, S.K.G. Dokter Gigi Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Tanjung Medang Kecamatan Rupat Utara
44. drg. FRENDY, S.K.G. Dokter Gigi Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
45. drg. KARTIKA KHAIRANI, S.K.G. Dokter Gigi Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Teluk Lecah Kecamatan Rupat
46. dr. SARI NOVIZA YANTI, S.Ked. Dokter Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Teluk Lecah Kecamatan Rupat
47. dr. KASPARI ARNANDO, S.Ked. Dokter Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Serai Wangi Kecamatan Talang Muandau
48. dr. DARFIRIZAN SEPRIKA, S.Ked Dokter Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Sadar Jaya Kecamatan Siak Kecil
49. dr. TIKA YULIA AKHIA PUTRI, S.Ked Dokter Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Tanjung Medang Kecamatan Rupat Utara
50. drg. NELLY DEVITA, S.KG Dokter Gigi Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Sadar Jaya Kecamatan Siak Kecil
51. RUBY KURNIASIH, S.H Polisi Pamong Praja Ahli Pertama pada Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis
52. SYAHRIAN HASAN, S.Sos Polisi Pamong Praja Ahli Pertama pada Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis
53. HERU HARDIANTO, S.Sos Pustakawan Ahli Pertama pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Bengkalis
54. SITI AMINAH, S.Si Sandiman Ahli Pertama pada Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kabupaten Bengkalis
55. AFIFAH EFFENDI, S.KM Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis
56. CANDRA IRAWAN Penguji Kendaraan Bermotor Mahir pada Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
57. KASMAYUDI, A.Ma.PKB Penguji Kendaraan Bermotor Terampil pada Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
58. SUCI NUR HAZIRAH, A.Ma.PKB Penguji Kendaraan Bermotor Terampil pada Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis
59. FERRIS SUSTIAWAN, S.H Analis Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Pertama pada Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Bengkalis
60. Ns. SITI FITRIA, S.Kep, M.K.M Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada Dinas Kesehatan Kabupaten Bengkalis
61. HESTY SYOFYAN, SE.Sy Auditor Ahli Pertama pada Inspektorat Daerah Kabupaten Bengkalis
62. GUSNIATI, SKM Administrator Kesehatan Ahli Pertama pada UPT Puskesmas Pematang Pudu Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis