7 Penyebab Keputihan Berwarna Kuning dan Cara Mencegahnya
Pada masa ini, keputihan normalnya berwarna bening atau putih. Bisa juga agak menguning jika terkena udara.
3. Vaginitis
Keputihan berwarna kuning kehijauan dan berbau tak sedap bisa menjadi gejala dari vaginitis. Gejala lainnya seperti, rasa sakit saat berhubungan intim, iritasi pada vagina, serta sensasi terbakar saat buang air kecil.
4. Trikomoniasis
Trikomoniasis adalah infeksi menular seks (IMS) yang disebabkan oleh parasit. Ini adalah IMS non-virus paling umum di dunia. Seseorang bisa saja terkena infeksi ini tanpa disadari karena tidak selalu memunculkan gejala.