Menu

Bupati Bengkalis Ajak Jaga Kekompakan dan Kerukunan

Dahari 29 Dec 2023, 18:00
Bupati Kasmarni
Bupati Kasmarni

Bupati Kasmarni juga mengingatkan tidak lama lagi kita akan menghadapi pemilihan umum serentak 2024. Tentunya sebagai masyarakat kita memiliki kewajiban untuk ikut berpartisipasi dan menyukseskan perhelatan akbar tersebut, dengan mendatangi TPS pada tanggal 14 februari 2024 mendatang,

"Kami mengingatkan masyarakat, ditahun politik ini agar lebih waspada dan berhati–hati, jangan mudah terpancing, jangan mudah terprovokasi akan berita hoaks, yang sengaja disebarkan oleh pihak–pihak yang ingin menghancurkan tatanan kehidupan yang selama ini telah aman, damai, tentram dan nyaman dinegeri ini. mari bersama kita wujudkan pemilu yang berkualitas, bermarwah dan bermartabat di negeri ini,"pungkasnya.

 

 

Halaman: 12Lihat Semua