Israel Umumkan Kalah Telak di Gaza Usai Puluhan Tentaranya Tewas, Hamas: Kalian Banyak Berangan-angan!
Padahal sehari sebelumnya Dewan Keamanan PBB telah mendesak gencatan senjata sepenuhnya.
Ditambah lagi Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden menyebut Israel telah kehilangan dukungan internasional.
Biden mengkritik Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu bahwa menurutnya ia harus mengubah pendekatan.
Sebab, sudah lebih dari 18.000 korban jiwa jadi serangan Israel tanpa pandang bulu di Gaza. Menurut Biden ini adalah cara perang terkonyol dengan manargetkan warga sipil.
Netanyahu respons bahwa dirinya tidak peduli meski dunia internasional tak lagi mendukung Israel. Ia menegaskan Israel akan terus melakukan serangan sampai pihaknya menang.
"Kami tak akan mundur sampai akhir, sampai kemenangan, sampai Hamas kami musnahkan," kelekar Netanyahu dalam pidatonya kepada tentara Israel melalui sambungan radio.