Menu

Review Perbandingan OPPO Find N2 Flip vs Find N3 Flip, Unggul Mana?

Muhardi 14 Oct 2023, 09:23
Sumber: https://unsplash.com/photos/uk5FrhKtr7E
Sumber: https://unsplash.com/photos/uk5FrhKtr7E
Perbedaan selanjutnya yang tampak jelas adalah soal kamera. Find N2 Flip hanya memiliki dual kamera di bagian punggung yaitu kamera utama 50 MP dan kamera wide 23 mm. Oppo Find N3 Flip ditambahkan satu kamera lagi di bagian belakang yaitu telephoto 47 mm. Kamera wide pada Find N3 Flip juga berbeda yaitu 24 mm. 

4. Display

Pada bagian tampilan ada juga yang berbeda. Oppo Find N2 Flip menggunakan Corning Gorilla Glass 5 yang sama seperti pada Oppo reno 8 Pro 5G. Ketahanan layar masih bekerja ketika hp jatuh dari ketinggian 1,2 meter.

Berbeda dengan Find N3 Flip yang justru sudah menggunakan Corning Gorilla Victus yang jauh lebih tahan dibandingkan N2 Flip. Layar hp akan tetap aman meskipun jatuh dari ketinggian 2 meter.

Memperhatikan perbedaan OPPO Find N2 Flip vs Find N3 Flip, jelas sudah mana yang bisa Anda pilih berdasarkan kebutuhan. Tidak  heran jika banyak yang menyukai Find N3 Flip karena sudah menggunakan teknologi terbaru sehingga mampu menghasilkan tenaga yang dibutuhkan untuk mobilitas tinggi.

Sampai saat ini Oppo Find N3 Flip masih dalam tahapan pre order di Indonesia dan bisa Anda lakukan langsung melalui Blibli. Jika tertarik untuk membelinya Anda bisa pesan sekarang juga dengan mengakses Blibli.

Halaman: 234Lihat Semua