Polri Bakal Jerat Pelajar Tawuran di Jakpus dengan UU Darurat
"Hanya memang tentunya kita melihat berbagai hal kita menyelamatkan anak-anak bangsa. Selagi masih kita bina ya kita bina, tapi kalo sudah melukai ini sudah tidak ampun. Hukum akan berbicara," jelas Komarudin.
Oleh sebab itu, pihaknya pun rutin menyosialisasikan UU Darurat di kalangan pelajar. Hal ini dilakukan untuk mencegah aksi tawuran.
"Sosialisasi secara intens kita Lakukan kepada para pelajar. Kita keliling sekolah (di Jakpus) dari Binmas, Polsek juga. Seminggu sekali biasanya," ungkap dia.
Baca juga: Tabrak Warga hingga Tewas Gegara Nyetir Sambil Mesum, Mahasiswa Yogya Dijerat Pasal Berlapis
(***)