Menu

Surya Terbit Sepanjang Hari, Inilah 6 Wilayah Tanpa Malam

Devi 10 Jul 2023, 20:52
Surya Terbit Sepanjang Hari, Inilah 6 Wilayah Tanpa Malam
Surya Terbit Sepanjang Hari, Inilah 6 Wilayah Tanpa Malam
Terletak di Islandia, kota Akureyri dan Pulau Grimsey di Lingkar Arktik akan memiliki matahari yang terbit sepanjang hari di bulan Juni. Jika kalian ingin menikmati sinar matahari pada tengah malam maka kalian bisa mengunjungi Islandia pada saat musim panas.


Barrow, Alaska
Dikenal akan pegunungannya yang memesona karena tertutup salju dan gletser, tempat ini akan memiliki matahari yang tidak pernah terbenam dari akhir hingga akhir Juli. Namun, matahari akan beristirahat dan tidak akan terbit selama 30 hari mulai dari awal November.

Finlandia
Selama 73 hari saat musim panas, matahari di Finlandia akan bekerja lebih ekstra. Hari-hari itu sang surya terus menerus memancarkan sinar sepanjang waktu tanpa istirahat.

Halaman: 234Lihat Semua