Waspada Penyebab Jempol Kaki Bengkak, Harus Sering Dicek ya...
Penyebab Jempol Kaki Bengkak
1. Arthritis
Gejala yang paling umum adalah rasa nyeri saat berjalan atau melakukan aktivitas fisik apa pun yang memberi tekanan pada kaki dan jari kaki. Gejala lainnya dapat berupa:
Pembengkakan dekat sendi ibu jari kaki
Benjolan yang menyakitkan di atas sendi