Menu

Sering Lapar Usai Minum Kopi? Ternyata Ini Penyebabnya!

Devi 5 Jun 2023, 20:30
Sering Lapar Usai Minum Kopi? Ternyata Ini Penyebabnya!
Sering Lapar Usai Minum Kopi? Ternyata Ini Penyebabnya!

Sebenarnya tidak ada masalah dengan rasa lapar yang terjadi usai ngopi. 

Selama makanan yang dikonsumsi tidak berlebihan, dan memilih makanan yang lebih sehat agar tidak membahayakan kesehatan.

Namun banyak ahli kesehatan yang menyarankan agar kandungan kafein yang dikonsumsi orang setiap harinya cukup 400 mg saja. Atau setara dengan empat cangkir kopi.

Banyak orang yang bertanya makanan apa yang sebaiknya dikonsumsi usai minum kopi. Semuanya tergantung dengan kebutuhan nutrisi atau kondisi kesehatan masing-masing.

Ada orang yang memiliki masalah pencernaan, dan disarankan untuk ngopi setelah menyantap makanan. Karena kopi mengandung asam yang bisa mengganggu sistem pencernaan, serta kafeinnya bisa membuat asam lambung naik.

Beberapa orang yang minum kopi saat perut kosong sering mengalami efek samping seperti pusing kepala, mual hingga muntah.

Halaman: 345Lihat Semua