Microsoft Sebut Kelompok Peretas China Memata-matai Infrastruktur Penting AS
Postingan tersebut menambahkan, "Microsoft menilai dengan keyakinan sedang bahwa kampanye Volt Typhoon ini mengejar pengembangan kemampuan yang dapat mengganggu infrastruktur komunikasi penting antara Amerika Serikat dan kawasan Asia selama krisis di masa depan."
Reuters menyebutkan bahwa badan keamanan siber Kanada secara terpisah mengatakan belum ada laporan korban Kanada dari peretasan ini.
"Namun, ekonomi barat sangat terkait satu sama lain, sebagian besar infrastruktur kita terintegrasi erat dan serangan terhadap salah satunya dapat berdampak pada yang lain," tambahnya.
(***)