1 Mei: Fakta dan Peristiwa Tanggal Ini, Hari Buruh Internasional dan Hari Pembebasan Irian Barat
1963
Meski kehabisan oksigen, Jim Whittaker menjadi orang Amerika pertama yang mencapai puncak Gunung Everest.
Baca juga: Nikita Mirzani Kecam Aksi Umrah Transgender Isa Zega, Pakai Ihram Wanita - Dikecam Warganet
1963
Peringatan 1 Mei sebagai hari pembebasan Irian Barat ditetapkan melalui perjanjian New York yang meminta Belanda menyerahkan Papua bagian barat kepada Indonesia.
Baca juga: Konten Eksklusif Bocor, Arya Saloka Diduga Kasih Kode Bakal Ajak Amanda Manopo ke Arab Saudi
Selama proses pengalihan, wilayah Papua bagian barat dipegang sementara oleh United Nations Temporary Executive Authority atau UNTEA. Lembaga yang dibentuk oleh Perserikatan Bangsa-bangsa atau PBB. Belanda harus menarik pasukannya dari Irian Barat.
Sementara, pasukan Indonesia diperbolehkan bertahan di bawah koordinasi UNTEA.