Menu

Presiden Brasil: Amerika Serikat Harus Berhenti 'Mengompori' Perang Ukraina

Amastya 16 Apr 2023, 12:27
Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva dan Presiden Tiongkok Xi Jinping menghadiri upacara penyambutan di Aula Besar Rakyat di Beijing, Tiongkok, 14 April 2023 /Reuters
Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva dan Presiden Tiongkok Xi Jinping menghadiri upacara penyambutan di Aula Besar Rakyat di Beijing, Tiongkok, 14 April 2023 /Reuters

Mereka mendesak negara-negara yang bertikai untuk menemukan solusi diplomatik atas konflik tersebut dan keduanya berusaha memposisikan diri sebagai mediator untuk mencapai perdamaian dalam konflik yang masih berkecamuk di timur Ukraina itu.

Menjelang perjalanan utama, Lula telah mengusulkan untuk membentuk sekelompok negara untuk menengahi perang. Dia bahkan mengatakan akan membicarakannya dengan Beijing, tetapi ketika ditanya tentang hal yang sama, Lula tidak memberikan rincian.

Dia berkata, "Penting memiliki kesabaran" untuk berbicara dengan Putin dan Zelensky. Tapi yang terpenting, perlu meyakinkan negara-negara yang memasok senjata, mendorong perang, untuk berhenti."

(***)

Halaman: 12Lihat Semua