Pengadilan Tinggi Prancis Setujui Rencana Reformasi Pensiun dari Emmanuel Macron
Pemerintah Macron berpandangan bahwa memperpanjang usia pensiun akan mencegah sistem layanan Prancis runtuh karena beban defisit.
Khususnya, para pekerja di Prancis cenderung pensiun jauh lebih awal daripada rekan-rekan mereka di Uni Eropa (UE). Dampak langsungnya adalah bahwa bendahara Prancis harus membayar tagihan pensiun yang lebih besar daripada kebanyakan negara di blok tersebut.
(***)