Yang ingin kuliah gratis WAJIB DAFTAR! Inilah 10 beasiswa untuk S1, S2 hingga S3, dapat uang saku dan biaya hidup gratis
RIAU24.COM - Yang ingin kuliah gratis WAJIB DAFTAR! Inilah 10 beasiswa untuk S1, S2 hingga S3, dapat uang saku dan biaya hidup gratis.
Ternyata ada beasiswa untuk Anda yang ingin menuntut ilmu ke luar negeri.
Ada 10 beasiswa yang masih membuka pendaftaran hingga pertengahan 2023.
Selain kuliah gratis, beasiswa ini juga memberi uang saku dan biaya hidup gratis selama mengenyam pendidikan di luar negeri.
Seperti dilansir Lombok Insider dari akun Instagram Kobi Education, sebuah lembaga bahasa Inggris study overseas Selasa, 4 April 2023, inilah 10 beasiswa S2-S3 ke luar negeri yang masih membuka pendaftaran hingga pertengahan tahun 2023 mendatang.
Apa sajakah itu? Berikut rinciannya:
1. Master Mind Scholarship
Beasiswa S2 ke Belgia ini juga masih membuka kesempatan bagi mahasiswa Indonesia untuk mendaftar.
Pendaftaran beasiswa ini baru akan ditutup pada 28 April 2023 mendatang.
4. France Excellence Scholarship
Program beasiswa ke Perancis ini bisa dimanfaatkan bagi mahasiswa yang ingin kuliah program D3, S1 hingga S2.
Pendaftaran baru akan dibuka pada 1 April hingga 30 April 2023.
5. Australia Awards Scholarship
Beasiswa S2-S3 ke Australia ini masih dibuka hingga 1 Mei nanti.
Mahasiswa yang ingin kuliah di luar negeri bisa segera melakukan pendaftaran.
Baca Juga:
Aturan Bagi Pejabat Negara dan ASN Se-Indonesia, Wajib Tahu, Simak! – NESIATIMES.COM
6. King Fahd University of Petroleum & Minerals
Satu lagi program beasiswa ke luar negeri yang masih membuka masa pendaftaran.
Beasiswa S2 ke Arab Saudi ini masih dibuka hingga 31 Mei 2023.
7. Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) tahap 2
Beasiswa dari Kementerian Keuangan di beberapa negara ini masih akan dibuka pada 9 Juni hingga 9 Juli 2023.
Mahasiswa yang berencana mendaftar beasiswa S2-S3 ke luar negeri ini bisa melakukan berbagai persiapan untuk melengkapi berkas persyaratan mulai dari sekarang. ***