Menu

2.000 Wanita Swiss Gugat Kebijakan Pemerintah Terkait Perubahan Iklim yang Dianggap Melanggar HAM 

Zuratul 29 Mar 2023, 13:31
2.000 Wanita Gugat Kebijakan Pemerintah Terkait Perubahan Iklim yang Dianggap Melanggar HAM. (News/Foto)
2.000 Wanita Gugat Kebijakan Pemerintah Terkait Perubahan Iklim yang Dianggap Melanggar HAM. (News/Foto)

RIAU24.COM - Lebih dari 2.000 wanita menggugat pemerintah Swiss ke pengadilan dengan mengklaim kebijakannya tentang perubahan ikli  melanggar hak hidup dan kesehatan mereka. 

Kali pertamanya Pengadilan Hak Asasi Manusia Eropa (ECHR) mengadili kasusu tentang dampak perubahan iklim terhadap hak asasi manusia. 

Dikutip BBC, ini menyusul dengan enam tahun pertempuran yang gagal melalui pengadilan Swiss. 

Suhu di Swiss meningkat lebih cepat dari pada rata-rata global dan gelombang panas semakin sering terjadi. 

Wanita Swiss yang rata-rata berusia 73 tahun itu menhatakan perubahan iklim membahayakan hak asasi manusia, kesehatan dan bahkan nyama mereka. 

mereka ingin ECHR memerintahkan Swiss untuk bekerja lebih keras dalam mengurangi emisi gas rumah kaca. 

Halaman: 12Lihat Semua