Menu

7 Penyebab Uban di Usia Muda, Tak Hanya Penyakit Lho...

Devi 14 Mar 2023, 10:11
Foto : Suara.id
Foto : Suara.id
Salah satu penyebab utama timbulnya uban di usia muda berkaitan dengan faktor genetik tertentu, termasuk ras. 
Para orang tua yang memiliki uban sebelum usia 30 tahun juga memiliki kemungkinan besar untuk menurunkannya kepada anaknya. 

Mengalami stres 
Beberapa peneliti masih meragukan tentang adanya kaitan stres dan uban di usia muda. Namun, hasil dari beberapa penelitian menunjukkan bahwa stres memicu produksi hormon norepinephrine yang akan memengaruhi perubahan warna pada rambut. 

Mengidap penyakit tertentu 
Beberapa jenis penyakit akan memicu munculnya uban di usia muda, seperti alopecia areata dan gangguan tiroid. 

Halaman: 123Lihat Semua