Mengapa Sekte Sesat Marak Berkembang di Korea Selatan?
Yang kedua, sekte mengajarkan doktrin yang berasal dari salah tafsir Alkitab.
Khusus di Korea Selatan, kultus memilih pendekatan Korea-sentris. Kultus Kristen menafsirkan Korea sebagai tanah pilihan dan pemimpin Korea mereka sebagai mesias baru.
Baca juga: Perang Rusia-Ukraina: Seoul Sebut Rusia Memberi Korea Utara Rudal Anti Udara Dengan Imbalan Pasukan
Karakteristik ketiga adalah memberikan peta jalan kepada pengikutnya sebagai panduan langkah demi langkah menuju jaminan keselamatan.
Keempat adalah kultus terus-menerus berusaha meningkatkan peluang keberadaan mereka.
Kultus di Korea sering berlandaskan agama Kristen, Budha, atau Shamanisme. Tidak seperti di Barat, berbagai agama hidup berdampingan dengan damai di masyarakat Korea Selatan, dan pada akhirnya, masing-masing saling mempengaruhi.
(***)