Kerap Flexing di Medsos, Eks Kepala Bea Cukai DIY Eko Darmanto Diperiksa KPK Hari Ini
Gaya Eko Darmanto yang dinilai kerap flexing atau pamer kekayaan di media sosial memantik perhatian publik. Hal itu seiring dengan mencuatnya kasus Rafael Alun.
Hal itu juga menjadi perhatian KPK, komisi antirasuah melihat harta kekayaan Eko Darmanto tidak terlalu banyak. Tapi, utangnya justru mengalami peningkatan yang signifikan.
KPK melihat utang Eko Darmanto meningkat drastis dalam kurun setahun. Utang tersebut tidak sebanding dengan penghasilannya.
Baca juga: AKP Dadang Iskandar Ngaku Gegara Kecewa Temannya Ditangkap jadi Alasan Tembak AKP Ryanto Ulil
(***)