Menu

Tahukah Anda, Inilah 5 Warisan Budaya Dunia UNESCO yang Ada di Indonesia

Devi 3 Mar 2023, 06:13
Foto : Prambanan (Suara.id)
Foto : Prambanan (Suara.id)

4. Candi Prambanan

Merupakan kompleks candi terbesar yang didedikasikan untuk Siwa di Indonesia.

Prambanan adalah Candi peninggalan khas agama Hindu di Indonesia, menggambarkan kisah Ramayana dalam kisah cerita dan dedikasi untuk tiga dewa Hindu (Shiva, Wisnu dan Brahma). 

Candi Siwa sebagai candi utama memiliki ketinggian mencapai 47 meter menjulang di tengah kompleks gugusan candi-candi yang lebih kecil. 

Prambanan disebut sebagai salah satu candi termegah di Asia Tenggara. Prambanan terdapat arca bernama Roro Jonggrang, salah satu legenda yang sangat khas. 

5. Manusia Purba Sangiran

Halaman: 345Lihat Semua