Menu

Tebak-tebakan Kontestan Pilpres 2024: Berapa Paslon dan dari Kubu Mana Saja

Azhar 27 Feb 2023, 11:07
Perkembangan kontestan Pilpres 2024. Sumber: detik.com
Perkembangan kontestan Pilpres 2024. Sumber: detik.com

RIAU24.COM - Pengamat politik Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Adi Prayitno membeberkan hasil analisanya terkait perkembangan kontestan Pilpres 2024.

Menurutnya, nantinya akan ada 2 pasangan calon (paslon) pada pemilihan presiden (pilpres) 2024 dikutip dari kompas.com, Senin, 27 Februari 2023.

Menurut tabakannya juga, dua paslon yang disebutkannya bisa saja diisi oleh kubu pemerintah maupun dari oposisi.

Seandainya ada 3 paslon, kemungkinan besar dua di antaranya akan diisi oleh paslon yang diusung kubu pemerintah.

"Bisa saja koalisi Gerindra dan PDI Perjuangan head to head dengan kubu oposis. Bisa Ganjar berhadapan dengan Prabowo, ya," ujarnya.

Seandaiknya Anies yang maju paslon tandingan haruslah mereka yang memiliki elektabilitas tinggi.

Halaman: 12Lihat Semua