Tahukah Anda, Kurang Tidur Dapat Sebabkan Tekanan Darah Meningkat, Begini Penjelasannya
Misalnya, ketika orang mengalami sleep apnea atau insomia, dua kondisi ini dapat memperparah peningkatan tekanan darah.
Satu-satunya cara untuk mengontrol tekanan darah adalah mengatasi sleep apnea atau insomnia, menurut Sarraju.
"Terutama jika seseorang memiliki tekanan darah yang dianggap sulit dikendalikan, salah satu hal yang kami cari adalah apakah mereka memiliki gangguan tidur seperti apnea tidur obstruktif," jelasnya.
"Dalam kasus tersebut, kami mendorong pasien kami untuk mempertimbangkan studi tidur untuk mendapatkan diagnosis dan diberi resep," sambung Sarraju.
Baca juga: Konten Eksklusif Bocor, Arya Saloka Diduga Kasih Kode Bakal Ajak Amanda Manopo ke Arab Saudi
(***)