9 Tanaman Dibenci Nyamuk, Cocok Digunakan Dirumah saat Musim Hujan
Lavender sendiri merupakan tanaman yang dapat bertahan di berbagai iklim. Namun pastikan tanaman ini mendapatkan sinar matahari dan air yang cukup agar tetap tumbuh dengan subur.
6. Marigold
Lantana camara atau dikenal juga dengan marigold cukup ampuh membasmi nyamuk. Senyawa fitokimia dan pyrethrum pada tanaman ini sangat ditakuti oleh nyamuk.
Selain dapat mengusir nyamuk, bunga ini juga dapat mengusir serangga yang memangsa tanaman tomat.
7. Mint
Merujuk laman Nurserylive, tanaman yang tidak disukai nyamuk berikutnya adalah mint. Tanaman ini memiliki aroma mentol yang mampu mengusir dan mengendalikan nyamuk serta berbagai serangga dan hama lainnya.