Arkeolog Mesir Temukan Mumi Berusia 4300 Tahun, Berlapis Emas dan Tersegel
“Ekspedisi juga banyak menemukan jimat, bejana batu, peralatan sehari-hari, dan patung dewa, serta tembikar,” tambah Hawass.
Penemuan monumental itu terjadi hanya selang beberapa hari setelah pihak berwenang mengatakan mereka menemukan reruntuhan kota Romawi kuno di dekat kota selatan Luxor, yang didalamnya terdapat lusinan situs pemakaman yang berasal dari 1800 sampai 1600 SM lalu.
(***)