Wakil Ketua DPRD Menggelar Seminar Bersama NU Bengkalis
Sofyan juga mengungkapkan kegiatan seperti ini sangat penting dilakukan untuk pengembangan ekonomi Bengkalis terutama terciptanya pertumbuhan ekonomi baru dari keluarga sehingga mampu meningkatkan ekonomi masyarakat.
"Ketergantungan kita terhadap APBD sangat besar, tetapi di satu sisi kita juga membutuhkan anggaran yang besar untuk membangun infrastruktur daerah, jika ini tidak diimbangi dengan pemikiran menghidupkan sektor ekonomi dari sisi ekonomi kreatif, Home industry dan terciptanya pertumbuhan ekonomi baru dari masyarakat dikhawatirkan Bengkalis tidak akan berkembang dengan baik,"ucap Sofyan.
"Kedepan beliau mempunyai beberapa program potensial yang akan kita kembangkan di Kabupaten Bengkalis dan program ini akan kita diskusikan secara khusus bagaimana pola dan pemasarannya bersama pemerintah dan Kadin Kab. Bengkalis,"pungkasnya.