Menu

Gempa 7,9 SR Guncang Maluku Berpotensi Tsunami, BMKG Umumkan Status Terbaru

Amastya 10 Jan 2023, 08:43
BMKG cabut peringatan dini Tsunami akibat gempa yang mengguncang Maluku Selasa dini hari /net
BMKG cabut peringatan dini Tsunami akibat gempa yang mengguncang Maluku Selasa dini hari /net

Berdasarkan keterangan BMKG, episenter gempa bumi terletak pada koordinat 7,37° Lintang Selatan (LS) ; 130,23° Bujur Timur (BT) atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 136 km arah barat laut Maluku Tenggara Barat, Maluku pada kedalaman 130 km.

BMKG menyimpulkan gempa tersebut terjadi akibat aktivitas subduksi di Laut Banda dan berdasarkan hiposenter gempa tergolong kategori menengah dengan mekanisme gempa berupa pergerakan naik (thrust fault).

(***)

Halaman: 23Lihat Semua