Menu

Pecah Gol Bersejarah Lewandowski di Piala Dunia 2022, Ukir Nama Di Papan Skor Usai Ganti Sepatu 

Zuratul 27 Nov 2022, 09:18
Lewandowski di Piala Dunia Qatar saat Kontra Lawan Arab Saudi. (Twitter)
Lewandowski di Piala Dunia Qatar saat Kontra Lawan Arab Saudi. (Twitter)

Bukan hanya gol perdana di Piala Dunia, gol yang dicetak Robert Lewandowski ini juga membuat striker Polandia itu kini mengoleksi 77 gol di level internasional.

Tak hanya memperpanjang statusnya sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang masa Polandia, Robert Lewandowski berhasil menyamai torehan gol legenda sepak bola dunia asal Brasil, Pele.

Pele juga tercatat mencetak 77 gol bersama Timnas Brasil, 12 di antaranya dicetak di putaran final Piala Dunia. Pele juga membantu Brasil tiga kali menjadi juara Piala Dunia, yaitu pada edisi 1958, 1962, dan 1970.

(***)

Halaman: 23Lihat Semua