Pemkab Bengkalis Gelar Apel Hari Guru Nasional ke 77
Nadiem menjelaskan, saat ini sudah ada 50.000 Guru Penggerak, tentunya akan terus mendorong agar makin banyak guru di seluruh penjuru Nusantara menjadi Guru Penggerak untuk memimpin roda perubahan pendidikan Indonesia.
"Saya sangat berharap agar seluruh kepala daerah dapat segera mengangkat para Guru Penggerak untuk bisa menjadi kepala sekolah dan pengawas sekolah, para inovator di sekolah dan di lingkungan sekitar,"ujarnya berharap.