Cerita Inggit Pilih Cerai Daripada Dimadu Soekarno
Kemudian, Inggit menetap di Bandung dan kembali berdagang kecil-kecilan seperti jamu dan bedak buatannya sendiri.
Untuk diketahui, awal kisah cinta Soekarno dengan Fatmawati dimulai ketika ibu Megawati tersebut tinggal serumah dengan Soekarno dan Inggit.
Hal ini diketahui setelah Inggit mengirimkan surat kepada Ratna Djuami, anak angkatnya yang sedang bersekolah di Taman Siswa, Yogyakarta.
Dalam suratnya, Inggit mengungkapkan penyesalan karena sudah menerima Fatmawati untuk tinggal di rumahnya bersama Soekarno.
Di Bengkulu lah awal mula Soekarno jatuh hati kepada Fatmawati. Sejak saat itu Inggit sudah merasa suaminya akan jatuh hati lagi kepada gadis cantik.