Mengenang Tatang Koswara Sang Legenda Sniper Terbaik Dunia Asal Indonesia
Sampai akhirnya pada tahun 1974-1975, dia dengan 7 rekannya terpilih untuk masuk program MTT (mobile training teams) yang dipimpin oleh kapten Conway dari Amerika serikat.
Saat itu, Indonesia belum memiliki yang namanya Sniper dan Antiteror. Akhirnya muncullah ide dari perwira TNI AD yang lain mendapatkan pelatihan dari kapten Conway selama 2 tahun.
Disana mereka dilatih untuk menembak jitu dengan jarak 300,600, dan 900 meter. Tidak hanay dilatih menjadi Sniper, tetapi mereka juga dilatih unutk bertempur melawan penyusup, melakukan kamuflase, melacak jejak serta bagaiaman menghilangkan jejak.
Ternyata selaam 2 tahun masa pelatihan dan dari 60 orang peserta, hanya 17 orang yang dinyatakan lulus. Dan jelas Tatang Koswara salah satunya.
Ke-17 orang tersebut mendapatkan hadiah senjata yang juga digunakan oleh Sniper legendaris Marinie AS, carlos Hatchcock saat perang di Vietnam.
Ilmu dan senjata yang ia dapatkan saat 2 tahun pelatihan bersama Kapten Conway membuat tatang ditarik Kolonel Inf.