Menu

Takut Tertular Virus Cacar Monyet! Ikuti 4 Langkah Berikut Agar Terhindar dari Monkeypox

Zuratul 21 Aug 2022, 19:25
Penampakan Vaksin Monkeypox atau Cacar Monyet (cnbc)
Penampakan Vaksin Monkeypox atau Cacar Monyet (cnbc)

RIAU24.COM - Cacar monyet atau monkeypox adalah salah satu penyakit langka yang disebabkan oleh virus.

Virus tersebut merupakan virus zoonosis yang bisa disalurkan oleh hewan ke manusia dan dari manusia ke manusia.

Menurut WHO, cacar monyet sendiri ditemukan pertama kali pada tahun 1970 dan menyerang seorang anak lak-laki berusia 9 bulan.

Di tahun 2022 sendiri, beberapa kasus baru juga ditemukan di beberapa negara yang sebelumnya tidak pernah ada kasus cacar monyet.

Melansir Healthline, ada beberapa gejala cacar monyet, seperti:

Sambungan berita: Demam sebagai gejala awal
Halaman: 12Lihat Semua