Kisah di Balik Perumusan Naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia
RIAU24.COM - Naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia diketahui telah mengalami perkembangan sebelum menjadi naskah yang dikenal saat ini.
Naskah Proklamasi tersebut dirumuskan oleh Soekarno (Bung Karno), Mohammad Hatta (Bung Hatta), dan Achmad Soebardjo.
Naskah Proklamsi awalnya, berupa klad yang merupakan asli tulisan tangan Soekarno sebagai pencatat.
Naskah awal itu kini disimpan di Monumen Nasional (Monas). Dalam perkembangannya Naskah klad tersebut digubah oleh Bung Hatta dan Achmad Soebardjo Djojoadisoerjo.
Adapun isi naskah dari klad tersebut yakni sebagai berikut: