Media Iran Sebut Sosok Pemberani yang Tikam Salman Rushdie
Iran sendiri kemudian pada 1998 di bawah presiden reformis Mohammad Khatami, memastikan bahwa fatwa itu tak akan diimplementasikan.
Namun, diyakini banyak organisasi dan kelompok di Iran yang masih mempertahankan fatwa untuk membunuh Rushdie.
(***)
Baca juga: Sedikitnya 42 Orang Tewas Dalam Serangan Terhadap Kendaraan Penumpang di Distrik Kurram, Pakistan