Menu

Mengenal Gua Hira, Tempat Nabi Muhammad SAW Menerima Wahyu Pertama

Amastya 8 Aug 2022, 09:32
Gua Hira, tempat Nabi Muhammad terima wahyu pertama kalinya dari Allah SWT yang berlokasi di Jabal Nur, Makkah, Arab Saudi /okezone.com
Gua Hira, tempat Nabi Muhammad terima wahyu pertama kalinya dari Allah SWT yang berlokasi di Jabal Nur, Makkah, Arab Saudi /okezone.com

Sekalipun sudah ada pembatas besi sebagai pegangan, jemaah diingatkan untuk kembali berhati-hati karena jalur ke Gua Hira cukup curam.

Jalur masuk Gua Hira diapit oleh batu yang besar sehingga untuk masuk harus memiringkan badan karena lorong yang sangat sempit. Gua Hira terlihat setelah kita sudah melewati lorong sempit tersebut.

Tempat tersebut memiliki ukuran panjang 4 meter dan lebar 1,5 meter tempat yang nyaman untuk beribadah dan menyendiri. Di tempat bersejarah itu terdapat beberapa jemaah yang memanfaatkan waktu untuk salat maupun berdoa kepada Allah SWT.

(***)

Halaman: 45Lihat Semua