Menu

Begini Reaksi Fajar/Rian Saat Mengetahui All Indonesia Semifinal dari Nomor Ganda Putra di Singapore Open 2022

Zuratul 16 Jul 2022, 06:45
Ganda Putra Indonesia Fajar Alfian dan Mohammad Rian/PBSI
Ganda Putra Indonesia Fajar Alfian dan Mohammad Rian/PBSI

Berikut, ada Sabar/Reza yang juga maju ke semifinal usai menekuk Lu Ching Yao/Yang Po Han (Taiwan) dengan skor 21-16 dan 21-17.

Terakhir, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin juga berhasil lolos ke simfinal. Pasangan berjulukan The Babbies itu menang dengan skor 21-14, 17-21, dan 21-11 atas He Ji Ting.Zhou Hao Dong asal China, dikutip dari okezone.com.

Atas prestasi tersebut Rian bersyukur pada babak semifinal Indonesia akan saling berhadapan. Ia tak peduli siapa yang akan keluar sebagai juara, karena pemenang tetap akan membawa nama Indonesia.

“Alhamdulillah pastinya bersyukur, bisa memastikan terjadinya all Indonesia semifinal. Artinya mau siapa pun juaranya, dia tetap membawa nama Indonesia,” kata Rian sebagaimana dilansir dalam rilis PSBI.

Sementara itu, babak semifinal Singapore Open 2022 akan berlangsung pada sabtu (16/7). Hendra/Ahsan sendiri akan menghadapi Leo/Daniel

Halaman: 12Lihat Semua