Mengenal Apa Itu Hari Tasyrik
Semua bermula ketika kebiasaan masyarakat di Saudi kala itu memiliki kebiasaan menjemur daging hasil kurban di terik matahari.
Dalam hadis disebutkan, hari tasyrik adalah hari untuk memperbanyak zikir, takbir, dan lainnya.
Dari Nubaisyah Al Hudzali, ia berkata bahwa Rasulullah Muhammad bersabda;
"Hari-hari tasyrik adalah hari makan dan minum." (HR. Muslim).