Puncak Haji 2022: Berikut Rangkaian Perjalanan Jemaah Indonesia ke Armuzna
- Selanjutnya, secara bertahap jemaah diberangkatkan ke Mina untuk mabit sesuai dengan jadwal yang ditetapkan oleh PPIH.
3. 10 Dzulhijjah atau 9 Juli 2022
- Setelah istirahat di Mina, jemaah berangkat ke Jamarat untuk lempar jumrah aqobah (7 batu) sesuai jadwal yang ditetapkan PPIH.
- Kemudian, setelah itu tahalul dan kembali ke tenda Mina beristirahat (jemaah sudah bisa berganti pakaian setelah tahalul).
4. 11 Dzulhijjah atau 10 Juli 2022
- Selanjutnya jemaah berangkat menuju Jamarat kembali untuk melaksanakan jumrotul ula (7 batu), wustho (7 batu) dan aqobah (7 batu) sesuai jadwal yang ditetapkan PPIH dan setelah itu kembali lagi menuju tenda (ke Mina).