Bupati Kasmarni Buka Sosialisasi Isbat Nikah Terpadu
Dengan demikian lanjut Kasmarni, masyarakat akan mendapatkan kemudahan dalam mendapatkan semua layanan, sehingga tidak perlu balak-balik sari satu ke instansi lainnya. Dikesempatan tersebut turut dilakukan Memorandum of Understanding (MoU) antara Pemkab dengan Kementerian Agama tentang sinergitas dalam penyediaan tenaga ahli, peningkatan sumber daya manusia, penyuluh hukum, sosialisasi hukum dan Pelayanan publik serta MoU layanan SI PINTER bersama Kementerian Agama dan Pengadilan Agama.
Disamping itu, Bupati perempuan pertama di Riau ini turut meninjau lokasi sidang isbat yang berada tepat di depan gedung Bathin Betuah.