Menu

BREAKING NEWS! Jasad WNI Diduga Eril Ditemukan, Berikut Penjelasan Resmi Kejaksaan Negeri Bern, Swiss

Amastya 10 Jun 2022, 05:00
Emmeril Kahn Mumtadz, Eril/Screenshoot/Instagram/@ataliapr
Emmeril Kahn Mumtadz, Eril/Screenshoot/Instagram/@ataliapr

Selanjutnya laporan menyebutkan, “Spesialis polisi danau dari Polisi Cantonal Bern dapat menemukan mayat di cekungan bendungan dan kemudian memulihkannya. Hanya kematian pria itu yang bisa dikonfirmasi.”

Setelah jasad ditemukan polisi melakukan uji pemeriksaan forensik dan terbukti bahwa mayat tersebut adalah seorang WNI yang tenggelam pada tanggal 26 Mei 2022 yang berusia 22 tahun setelah berenang kemudian tenggelam.

Laporan ini meresmikan penemuan jasad Eril, dan putra sulung Ridwan Kamil tersebut dinyatakan telah meninggal dunia.

Halaman: 12Lihat Semua