Fast Food dan Sejarahnya: Sudah Ada Sejak 1946
Yang berikutnya ada kentang goreng dari McDonald's (McD) yang hampir selalu dipesan pengunjung.
Kentang goreng menjadi pelengkap sempurna untuk menu burger. Pertama kali menu ini muncul pada 1949.
Sebelumnya McD menawarkan keripik kentang, namun pada tahun tersebut, mereka coba menggantinya dengan kentang goreng yang kita kenal sekarang.
Yang tak kalah ketinggalan ada donat Dunkin' pada 1950. Tak lama setelah kemunculan kentang goreng McD, masyarakat di AS dimanjakan dengan hadirnya donat buatan gerai Dunkin' Donuts yang kini dikenal bernama Dunkin'.
Gerai donat dan kopi raksasa ini lantas menyebar ke banyak negara, termasuk Indonesia.