Menang Sidang, Seginilah Uang yang Akan Didapat Johnny Depp vs Amber Heard
Di sisi lain, aktor pemeran Jack Sparrow merayakan kemenangannya, berterimakasih kepada hakim juri dan tim kuasa hukumnya lewat sebuah unggahan di Instagram.
“Saya sangat berterimakasih dengan cinta dan dukungan yang tak henti-hentinya saya dapatkan dari seluruh dunia. Saya ingin mengapresiasi kerja keras hakim dan juri, juga tim hukum saya yang telah membantu saya menyampaikan kebenaran,” tulis Johnny Depp.
Hakim memberi Depp $15 juta sebagai ganti rugi, menyatakan Heard bersalah atas pencemaran nama baik dengan menggambarkan dirinya sebagai korban kekerasan dalam rumah tangga dalam op-ed Washington Post 2018.
Hakim memberi Depp $15 juta sebagai ganti rugi, menyatakan Heard bersalah atas pencemaran nama baik dengan menggambarkan dirinya sebagai korban kekerasan dalam rumah tangga dalam op-ed Washington Post 2018.