Menu

7 Tips Agar Punya Bayi Kembar

Rizka 14 May 2022, 23:32
google
google

5. Mengonsumsi asam folat

Asam folat berfungsi untuk mengetahui proses ovulasi. Proses ovulasi akan meningkat sehingga peluang memiliki anak kembar lebih besar. Konsumsilah makanan yang mengandung asal folat tinggi seperti ikan laut, sayuran hijau, brokoli. Bisa juga didapatkan dengan mengonsumsi suplemen asam folat.

6. Istri mengonsumsi ubi

Ubi mampu merangsang sel telur agar berubah dan matang lebih cepat serta berbuah lebih dari satu. Dengan demikian peluang memiliki anak kembar akan lebih besar. Sering mengonsumsi ubi agar peluang lebih tinggi.

7. Istri mengonsumsi suplemen kesuburan

Mengonsumsi suplemen kesuburan tentu akan membantu Anda meningkatkan peluang memiliki anak kembar. Obat kesuburan dapat meningkatkan peluang agar seorang perempuan menghasilkan lebih dari satu telur selama ovulasi.

Halaman: 23Lihat Semua