Divonis Hukuman 5 Tahun, Aung San Suu Kyi Berpotensi Dihukum Penjara Seumur Hidup
Ia pernah mendapatkan penghargaan nobel karena perjuangannya dalam memajukan demokrasi di Myanmar tanpa memakai kekerasan dan menentang rezim militer.
Postingan di sosial media Instgram yang menjelaskan mengnenai hukuman Aung San Suu Kyi ini dibagikan melalui akun sosial media Instagram milik @baperanews. Setidaknya postingan tersebut telah mendapatkan sebanyak kurang lebih Seribu tanda suka
Baca juga: Dunia Harus Tanggapi Serangan Rudal Hipersonik Rusia di Ukraina, Zelensky Akui Panik dan Terguncang