Menu

Tahukah Anda, 5 Hewan Ini Bisa Hidup Tanpa Kepala, Bisa Bertahan Hingga Sampai 18 Bulan

Devi 25 Apr 2022, 10:19
Belalang sembah, salah satu hewan yang bisa hidup tanpa kepala. Foto: Getty Images/iStockphoto/Marina Denisenko
Belalang sembah, salah satu hewan yang bisa hidup tanpa kepala. Foto: Getty Images/iStockphoto/Marina Denisenko
5. Lalat
Laiknya belalang sembah dan kecoak, serangga seperti lalat juga merupakan hewan yang bisa hidup tanpa kepala. Otak lalat terletak di punggung. Sementara itu, hewan ini juga menyerap oksigen lewat kulitnya. Ini menyebabkan lalat bisa berjalan dan terbang berminggu-minggu tanpa kepala sampai mati kelaparan. Nah, jika tidak tahu sebabnya, kita bisa-bisa hanya mengira lalat hingga kodok tanpa kepala hanya sekadar hewan aneh. 

Halaman: 34Lihat Semua