Menu

Tips Bagi Pecandu Rokok, Ini 4 Cara Menghilangkan Nikotin Dalam Tubuh Secara Alami

Rizka 23 Apr 2022, 20:50
google
google

RIAU24.COM -  Nikotin adalah bahan kimia berbahaya di dalam rokok yang dapat membuat seseorang kecanduan. Saat Anda mengisap sebatang rokok, tubuh akan menyerap hingga 90 persen nikotin. Dua jam setelahnya, tubuh Anda akan mengeluarkan setengah dari nikotin tersebut.

Saat Anda berhenti merokok, nikotin akan hilang dalam tubuh pada waktu yang berbeda-beda. Cara menghilangkan nikotin dalam tubuh dan cara membersihkan paru-paru sering menjadi pertanyaan perokok yang ingin berhenti.

Semuanya tergantung berapa banyak nikotin yang diserap, berapa lama mereka menggunakan nikotin, dan tindakan-tindakan yang sudah dilakukan untuk menyingkirkan nikotin.

Menurut American Heart Association, nikotin bisa menyebabkan kecanduan yang dapat bertahan selama bertahun-tahun. Hal inilah yang membuat usaha berhenti merokok menjadi sesuatu yang sangat sulit dilakukan.

Walau demikian, berhenti merokok merupakan hal yang penting dilakukan karena sel kanker rentan berkembang biak pada paru-paru perokok. Berikut ini adalah beberapa cara menghilangkan nikotin dalam tubuh:

1. Berhenti merokok

Halaman: 12Lihat Semua