Menu

Ketika Simbol V Diartikan Sebagai Penghinaan

Azhar 18 Apr 2022, 07:12
Simbol V. Sumber: Internet
Simbol V. Sumber: Internet

RIAU24.COM -  Hampir di semua negara, simbol dua jari atau V diartikan sebagai tanda perdamaian.

Namun, di sebagian negara lainnya simbol V juga melambangkan suatu penghinaan dikutip dari nationalgeographic.grid.id.

Terutama saat kita berada di Inggris Raya dan Prancis. Simbol dua jari ini dikenal sebelum penggunaan jari tengah yang kini populer.

Tanda V dipandang sebagai penghinaan yang memiliki banyak makna di baliknya.

Di negara Ratu Elizabeth misalnya, tanda V biasanya menggambarkan kemampuan seseorang untuk membunuh lawannya.

Semua bermula ketika perang hebat terjadi antara Inggris dengan Prancis pada 25 Oktober 1415.

Halaman: 12Lihat Semua