Masyarakat Indonesia Berbahagia, Inilah 8 Jenis Bantuan Pemerintah yang Cair Bulan April 2022
RIAU24.COM - Pandemi Covid-19 memang sudah mereda, tetapi Indonesia masih menghadapi berbagai ancaman. Pemerintah kembali mendistribusikan bantuan sosial (bansos) untuk masyarakat.
Ada sekitar 8 jenis Bantuan Pemerintah 2022, yang bisa diterima oleh Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
Dikutip dari kanal Youtube PEJUANG SUKSES berjudul 8 Bantuan Pemerintah Cair Mulai Tanggal 15 - 30 April 2022.
1. BLT minyak goreng
BLT minyak goreng diberikan Untuk meringankan masyarakat Pra Sejahtera di bulan Ramadhan menjelang Idul Fitri 2022. Bantuan ini akan mengakomodir sebanyak 26,5 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM). BLT minyak goreng ini diberikan sebesar Rp100.000/bulan, selama 3 bulan yaitu untuk bulan April Mei dan Juni Tahun 2022 yang dicairkan sekaligus dengan total sebesar Rp 300.000 pada bulan ini, di Kantor Pos Indonesia.
2. PKH tahap ke 2