Tawuran Remaja Marak Terjadi, Pemkot Tanggerang Selatan Siapkan Ring Tinju
RIAU24.COM - Maraknya aksi tawuran remaja di bulan Ramadhan terutama di waktu sahur membuat pemkot Tangerang Selatan berinisiatif membuat ring tinju!
Walikota Tangerang Selatan, Benyamin Danvie menyampaikan, tawuran pelajar yang marak terjadi membuat pemerintah prihatin dan terus memikirkan solusi terbaik untuk menghentikannya,
Menurutnya, perlu ada saluran untuk energi lebih yang dimiliki para remaja tersebut.
Dengan ring tinju, dinyatakan bisa menjadi salah satu cara atau fasilitas untuk menyalurkan kelebihan energi para remaja tersebut.
Setelah berlatih tinju, juga akan digelar kejuaraan tinju untuk para remaja. Tawuran remaja memang sering terjadi di sejumlah kota Indonesia,
Mereka sering memakai sarung tangan yang disebut dengan perang sarung, meski sudah memakai sarung tangan, tetap saja mereka memakai benda berbahaya seperti senjata tajam,